
3 Vihara di Jalan Klenteng, Bandung
Banyak cara bila jika ingin menenangkan jiwa. Bisa jadi cara kita berbeda. Kalau saya, mendatangi rumah ibadah agama lain. Bukan mau pindah agama, tapi beginilah saya memahami toleransi, yang seharusnya.
Banyak cara bila jika ingin menenangkan jiwa. Bisa jadi cara kita berbeda. Kalau saya, mendatangi rumah ibadah agama lain. Bukan mau pindah agama, tapi beginilah saya memahami toleransi, yang seharusnya.
Masjid menjadi salah satu tempat yang mampu menunjukkan arah yang benar. Tak hanya bagi penganut agama Islam, tapi juga bagi para pedagang agar tak tersesat.
Selengkapnya...
Tak ada keharusan rumah ibadah harus memiliki kubah besar dengan lengkungan dan hiasan megah. Tapi tanpa kubah, beberapa kali melintas di jalan raya Kota Baru Parahyangan tak juga menemukan masjid yang dicari.
Megah dari kejauhan dengan menara tinggi menjulang dan tampilan arsitektur modern membuat saya dan Gemala Putri yang tadinya hanya melintas jadi penasaran. Kami pun membelokkan langkah memasuki halaman masjid. Dan semakin mendekat ke bangunan masjid, makin terasa pula kentalnya nuansa tradisional yang bercampur dengan budaya Cina.
Pengalaman baru didapat dalam perjalanan bulan Ramadhan, di Kalimantan Selantan. Berbuka puasa di dua masjid, satu tradisi dengan dua cara yang berbeda.
Selengkapnya...Saat itu sudah menjelang tengah malam, tapi lampu-lampu di deretan kios-kios masih menyala terang. Memajang barang-barang untuk berziarah, mulai buku-buku doa dan tasbih hingga kembang dan minyak wangi. Tak sedikit pula yang menjual kemenyan dan benda pusaka.
Selengkapnya...Ketika bertanya pada warga setempat perihal salah satu warung kopi di kota Singkawang, jawaban yang saya dapatkan adalah, "Tempatnya di dekat Peh Kong. " Rasa penasaran pun bukan lagi pada warung kopi, tapi mencari tahu tempat apa yang disebut 'Peh Kong' tadi.
Selengkapnya...Penasaran dengan namanya, saya mencoba mencari papan nama klenteng yang menurut info sudah ada sejak awal 1960-an ini. Tapi sepanjang perjalanan mulai dari gapura di kaki gunung hingga sampai di klenteng yang berada di puncak, yang ada hanyalah papan-papan kayu bertuliskan huruf Cina.
Selengkapnya...Warna biru yang mendominasi bangunan menara dan gerbang masjid ini, membuat saya tergerak mampir memotret. Ketika Fetty Suwande, teman yang mengantar keliling Batam bertanya apakah saya mau sekalian menunggu adzan Dzuhur dan menunaikan sholat di situ, saya menolak, karena kami harus memburu waktu untuk ke tempat lain.
Selengkapnya...Gaya arsitektur, bahan, dan usia masjid yang berbeda melintas tahun dan abad. Tak mungkin dilewatkan begitu saja bila Anda berkunjung ke Samarinda, kota tepian sungai Mahakam.
Selengkapnya...Bangsa Portugis menyebarkan agama Katholik ke pedalaman dan pegunungan Flores, jauh dari daerah pantai yang mayoritas disinggahi pedagang Arab dan Bugis. Pada zaman Hindia-Belanda, Ruteng dijadikan pusat penyebaran agama Katholik dan mulailah satu persatu gereja dibangun di Ruteng dan sekitarnya.
Selengkapnya...Gereja ini mengalami sejarah panjang. Berabad-abad menjadi saksi bisu bahkan menjadi 'korban' peperangan. Namun terbukti bahwa sesuatu yang berhubungan dengan Tuhan bukan hal yang mudah terlupakan oleh waktu.
Selengkapnya...Cheng Hoo, seorang kasim muslim yang memimpin ekspedisi pelayaran Dinasti Ming pada 1405 dengan 307 buah jung (kapal layar). Dalam tujuh kali ekspedisi pelayaran yang dilakukannya, enam di antaranya 'mampir' di pulau Jawa. Jadi bisa dibayangkan, bagaimana eratnya hubungan negeri Tiongkok dengan kerajaan Majapahit saat itu. Sambil melakukan ekspedisi dan berdagang inilah, Cheng Hoo menyebarkan agama Islam di tanah Jawa.
Pantai Ria Kenjeran, Surabaya merupakan sebuah obyek wisata yang tak hanya menyediakan fasilitas bersenang-senang, tapi juga tempat-tempat menarik untuk berziarah dan beribadah, dengan obyek 'seukuran raksasa.'
Selengkapnya...Di balik pagar tembok dengan pintu warna merah berhias patung porselen berbentuk naga, tampak sebuah cerobong langsing berbentuk pagoda bertumpuk. Tak jauh dari situ berdiri sebuah cerobong besar, tempat pembakaran pengantar doa.